Senin, 22 September 2008

Dilema Masa Tertinggal

Yang terindah tak akan terlupaYang terkisah tak akan tertinggalkanDi sebuah lorong waktu yang kian surutMasa berlalu dengan kencangnyaMungkin ini jalan surga bagikuHingga tak dapat kulupakan waktu ituLubuk kalbuku mulai bergetarSaat teringat khayalan di masa suramKuingin semua itu terbias lagi di depankuTuk satukan batin padamkan sepiKita endapkan pijar egoisme dan musnahkanDi hari masa muda yang kita citakanSampai berapa lama harus menunggumuCeritakan segala tentang kitaNamun mungkinkah itu kembaliKala rasa setiamu kutinggal m...

Kamis, 11 September 2008

Kisah Orang Jalanan

Mereka yang sering terhamparAntara angin-angin berdebuKetika terik begitu terasa kekarDemi kasih sayang pada ibuMereka yang sedang berlabuhDalam rasa tak selalu indahBerakhir sore berawal subuhTak seperti cahaya nurani kitaMereka yang merasakan sedihUntuk hidup yang penuh aralSungguh takdir yang perihDari segala terpaan bebalMereka yang pernah tercekikDi setiap ujung kenistaanBahwa mereka orang tak picikYang mencari uang demi makanMereka yang meresahkan orangSaat pagi mulai menjelangSaat siang sudah tak terangHanyalah anak-anak malangMereka yang tak perlu tangisJuga setetes airmata tiada gunaTuk menunggu waktu kan habisTakkan berhenti menjejak ranaMereka yang penuh cobaanSeakan dunia terus tertahanTanpa lika-likunya kehidupanItulah kisah orang jalanan25 agustus 2008 @ 23...

Di Bawah Langit Yang Berawan

Seperti angin yang berlaluLewati jiwa berbisik sepiOleh cinta yang kelabuKu terpana seorang diriDi sini aku menunggumuKutunggu hempasan badai ituBerlari antara derai-derai kalbuHingga hati tak berasa senduKini kau telah hanyutDalam cinta yang tak pastiCinta yang sulit kau rajutDan hanya sebatas mimpiAku masih tetap bertahanDi bawah langit yang berawanHingga tak lagi kesepianDi balik tirai kehidupanSungguh aku selalu berpintaJika ini berakhir tak piluSebuah karangan berkataMungkin aku adalah milikmu26 agustus 2008 @ 12...

Malam Tak Selalu Gelap

Ketika pagi tak lagi butaKu terdiam melihat mimpiUntuk sejenak dalam rasaBahwa malam tak selalu gelapDia telah datang menerangikuSaat jiwa ini sedang matiDihempas angin membisuHingga hujan tak menyiramiKau adalah penerang malamkuKau adalah penghias pikirankuKau adalah putri pujaankuTapi kau bukanlah bidadarikuAdakah cinta ini menerimamuAtau hanya sebuah cerita penaTentang melodi yang membiruYang tak lagi seperti dulu kala26 agustus 2008 @ 23...

Kamis, 04 September 2008

Ternyata Bikin Blog Itu Mudah...

Hehe, akhirnya saya bisa bikin blog sesederhana ini. Emang sih bikin blog itu tidak susah, tapi yang membuat susah sebenarnya adalah niat kita buat bikin blog. Ga percaya? Yah, ibaratnya kalo loe ga pernah nyoba, maka loe ga akan pernah tahu. Tapi nyobanya itu harus sesuatu yang positif, lho. Jangan sekali-kali mencoba hal-hal yang kurang baik, ntar jadi ketagihal lho (hehe, sok tahu). Kalo sekedar pengin tahu cobalah sesuatu yang positif itu dengan segenap niat yang kita miliki. Tanpa itu semua, segalanya takkan berjalan dengan baik.Seperti halnya membuat blog ini, setelah beberapa waktu yang lalu aku berangan ingin mempunyai blog pribadi, akhirnya saat ini "sim salabiiim" jadilah blog ini. Segala sesuatu tentu akan lebih baik ketika ada niat dan kesempatan. Nah, kesempatan itulah yang membuat...

Pages 321234 »